Dalam Rangka memperingati Hari Kemerdekaan 17 Agustus, PAUD Auliyaa menyelenggarakan outbound ” Tepung Party ” bersama KFC Balkpapan.

Anak-anak berbaris dan menyanyi bersama.
Anak-anak diajarkan untuk terampil mengolah adonan tepung dengan ayam yang sudah disediakan, mereka sudah terbiasa bermain dengan playdough tapi yang inikan beda karena setelah itu adonan ayamnya digoreng dan dimakan bersama.
Insya Allah, program ini akan terus berlanjut tahun depan, moga-moga aja chaky nya masih ada tahun depan, kan sering didemo tuh, kasian kan chaky nya ya? (he…he…he..)